Praktikum 1 Animasi 2D - Membuat Bouncing Ball


Membuat bouncing ball merupakan pembelajaran awal dalam membuat animasi 2d. Animasi tersebut termasuk animasi yang sederhana karena sangat mudah dalam membuatnya. Berikut ini cara dari membuat bouncing ball dengan software Pencil 2D:

1. Buat layer baru dengan mengklik tombol + pada layer

2. Pada layer bola, buat lingkaran dengan menggunakan Pencil Tool

3. Lakukan secara bertahap sehingga membentuk animasi bola jatuh pada masing-masing keyframe yag telah dibuat sebelumnya. Untuk membuat keyframe klik tombol + pada key

4. Untuk membuat garis tanahnya, pertama kita buat dulu layer baru untuk garis. Kemudian buat garis lurus dengan menggunakan Polyline Tool


5. Beri keyframe yang sama seperti keyframe bola dengan mengklik tombol + (duplicate frame)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Praktikum 5 - Head Turn with Anticipation

Kober Mie Setan Surabaya

Membuat Bouncing Ball dengan Pencil 2D